i’LAN “Smart Speaker ” adalah Solusi Cerdas untuk Sistem Pengeras Suara sekolah yang Simple dan Praktis, yang mempunyai banyak fungsi sebagai berikut :
SMART TOUCH SCREEN

SMART VOICE RECORDER

HEMAT LISTRIK (SAVE ENERGY)

1. FUNGSI INDIVIDU :
i’LAN “Smart Speaker” berfungsi Sebagai “Pengeras Suara” diruang kelas ketika proses KBM, baik yang bersumber dari Laptop, HP, maupun MIC guru secara indepen dent, dengan konektifitas :
- Wireless : Smart FM/Bluetooth hingga 10 m
- Kabel : Smart Vandal Attenuator
2. FUNGSI KOLEKTIF :
i’LAN “Smart Speaker” yang telah dipasang di ruang kelas dapat digabungkan dengan media kabel UTP Cat5/6 (LAN) dengan topologi STAR, Ditambahkan dengan I’LAN SMART ANNOUNCER pada ruang PIKET/GURU sehingga menghasilkan fungsi sbb :
Scheduled Audio Broadcast
- Bell Sekolah Terjadwal dengan pilihan Suara default yg beragam (Indonesia, Arab, Inggris)
- Musik latar (BGM) dengan playlist terjadwal ke seluruh kelas
SMART PAGING SYSTEM
- Penguat suara Pengumuman kesemua ruang kelas sekaligus
- Penguat suara Pengumuman hanya ke salah satu kelas atau lebih.
- Komunikasi 2 arah full duplex (Dari ruang kelas ke ruang guru/piket)
- Fungsi Supervisi guru yang ada dikelas langsung dari Smart Announcer dikelas dari central
Manual Broadcast AUDIO (LISTENING)
- Tersedia Playlist untuk lagu yg ingin di putar setiap hari
- Broadcast Audio/Music dengan Playlist ke Semua Ruangan
- Broadcast Audio/Music dengan Playlist ke ruang tertentu
SMART SETUP
- Auto ON/OFF Speaker berdasarkan jadwal/Manual
- Menonaktifkan satu atau beberapa ruang kelas dari output broadscast/Bell
- Setup Bell Khusus tanpa harus merubah bell reguler
- Auto Cut off ruang kelas saat broadcast/bell datang dari Smart Announcer
- Mengganti nama ruang dan layout dengan mudah.